Kamis, 30 Juni 2011

DORAYAKI EATING COMPETITION

Yoo Minna-san~ Dalam SENYUUM ada lomba makan dorayaki juga lho! Bersiaplha untuk melahap habis makanan kesukaan doraemon ini :)


1. Terbuka untuk umum
2. Lomba diadakan pada hari Sabtu , 30 Juli 2011 pk. 12.00 [PART 1] dan 14.40 [PART 2]
3. Lomba terdiri dari dua sesi dan sesi final. Peserta dibatasi  sejumlah 7 orang untuk per part
4. Pendaftaran dibuka dari tanggal 30 Juni sampai 27 Juli 2011
5. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject “[Dorayaki] [part1/2* tulis part yang dipilih] nama      
peserta”. Contoh : [Dorayaki] [part 1]kazuya ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan:
         -Nama Lengkap
         -No. HP peserta
6. Pendaftaran ON THE SPOT diperbolehkan dan dibuka hingga pk.11.30 (untuk part 1) dan pukul 13.45 (untuk part 2) selama kapasitas peserta masih mencukupi
7.   Biaya pendaftaran sebesar Rp. 25.000,- dan diberikan pada waktu registrasi ulang. Registrasi ulang paling lambat pk. 11.30(untuk part 1) dan pk. 13.45 (untuk part 2).

Selasa, 31 Mei 2011

HOROR CHARACTER DRAWING COMPETITION

PENDAFTARAN HOROR CHARACTER DRAWING COMPETITION TELAH DITUTUP KARENA SUDAH MEMENUHI SLOT :) ARIGATOU BUAT SEMUA YANG UDAH DAFTAR~ DITUNGGU YAH KEHADIRANNA^^


Hobi menggambar? Ayo ciptakan karakter horor kreasimu di HOROR CHARACTER DRAWING COMPETITION :)

1. Lomba diadakan pada tanggal 31 Juli 2011,  pk. 15.20
2. Peserta tidak dibatasi usianya
3. Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 27 Juli 2011
4. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[HororChar] nama peserta" contoh : [HororChar] kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
      • Nama Lengkap
      • Nomor HP atau telepon peserta
5. Gambar yang dilombakan adalah Gambar dengan tema Horor.
6. Pendaftaran ON THE SPOT diperbolehkan dan dibuka hingga pk.14.00 selama kapasitas peserta masih mencukupi
7. Waktu yang diberikan adalah 2 jam.
8. Registrasi ulang dan pengambilan nomor peserta dapat dilakukan pada tanggal 31Juli 2011, pada pk.12.00 – pk. 14.00. Peserta yang tidak melakukan Registrasi Ulang hingga pk.14.00 dianggap gugur.
9. Peserta yang telah melakukan registrasi ulang harus berada di lokasi lomba pada pk. 15.15.
10. Peserta membawa peralatan menggambar sendiri.
11. Penjurian dilakukan dengan cara 40% voting dan 60% juri.
12. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 20.000 dan diberikan pada waktu registrasi ulang

13. Peserta membawa peralatan gambar sendiri. Panitia hanya menyediakan kertas untuk media menggambar

14. Desain yang dikumpulkan harus berwarna


15. Durasi yang diberikan adalah 2 jam.
CP : Nia ( 087877333483 )

COSPLAY PARTY

Slot pendaftaran cosplay hampir penuh, hanya tersisa kurang dari 5 slot.. jadi untuk yang mau pendaftaran On The Spot akan dimasukkan waiting list dulu yaa kalau slot nya sudah habis.... :)
Hello, para cosplayer~ Saatnya bagi kalian untuk beraksi! Ayoo ikutan Cosplay Party di Sen Yuurei No Matsuri 2011 :)

1. Lomba diadakan pada hari Minggu, 31 Juli 2011, pk. 15.10
2. Terbuka untuk umum.
3. Peserta bisa dalam bentuk Perorangan / team, untuk cosplay party (penilaian perorangan).
4. Terdapat 3 kategori yaitu tokusatsu, anime/manga/game dan original.
5. Penggunaan simbol-simbol agama, ras, suku atau golongan tertentu dalam bentuk aksesoris atau gambar diperbolehkan selama penggunaannya tidak menimbulkan pelecehan dan perselisihan agama, suku, ras atau golongan yang bersangkutan.
5. Pendaftaran dibuka dari tanggal  1 Juni -27 Juli 2011
7. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[CosplayParty] nama peserta/tim" contoh : [CosplayParty] kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama peserta
-          Kategori dan character yang akan diperankan
-          Nomor HP atau telepon peserta
-          Lagu Performance ( durasi max. 2 menit) (optional)

8. Pendaftaran ON THE SPOT diperbolehkan dan dibuka hingga pk.14.00 selama kapasitas peserta masih mencukupi
9. Durasi tampil  maksimal 2 menit/orang, jika tampil dalam berkelompok harus memberitahu panitia terlebih dahulu.
10. Registrasi ulang dan pengambilan nomor peserta dapat dilakukan pada tanggal 31Juli 2011, pada pk.12.00 – pk. 14.00. Peserta yang tidak melakukan Registrasi Ulang hingga pk.14.00 dianggap gugur.
11. Peserta yang telah melakukan registrasi ulang harus berada di pinggir panggung pada pk. 14.30 sesuai dengan nomor urut peserta.
12. Lagu yang digunakan untuk tampil dapat dikirim bersama dengan email pendaftaran atau pun dibawa langsung pada saat registrasi ulang. Format dari lagu yang digunakan harus berbentuk .mp3
13. Penilaian yang diberikan juri tidak bisa diganggu gugat.
14. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 20.000,-/orang dan diberikan pada waktu registrasi ulang
15. Pada saat pengumuman pemenang, wajib menggunakan kostum yang dipakai untuk perform.

CP : Tya ( 081934178384 )

COSPLAY CABARET

Tertarik untuk memainkan peran-peran di anime atau game? Di sini tempatnya :)

Peraturan :
1. Lomba diadakan pada hari Minggu, 31 Juli 2011 pukul 10.50
2. Peserta adalah tim beranggotakan minimal 3 orang
3. Penggunaan simbol-simbol agama, ras, suku atau golongan tertentu dalam bentuk aksesoris atau gambar diperbolehkan selama penggunaannya tidak menimbulkan pelecehan dan perselisihan antar agama, suku, ras atau golongan yang bersangkutan.
4. Cerita bebas, boleh parodi, boleh diambil adegan dari anime, manga, tokusatsu, JMovie, dan J-Dorama. Adegan/cerita tidak boleh mengandung unsur pelecehan terhadap suku, agama, ras, atau antar golongan (SARA) tertentu, pornography, dan yuri/yaoi (dalam konteks hubungan antar karakter).
5.  Pendaftaran dibuka pada tanggal 1 Juni – 22 Juli 2011
6. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[CosplayCabaret] nama tim" contoh : [CosplayCabaret] tomodachi  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama tim
-          Nama dan foto anggota tim beserta karakter yang diperankan
-          Nomor HP atau telepon CP
-          Lagu Performance ( durasi min. 4 menit dan max. 10 menit) (optional)

7. Durasi tampil  minimal 4 menit dan maksimal 10 menit/tim
8. Peserta wajib mengikuti technical meeting yang diadakan pada tanggal 23 Juli 2011 di Pluit Village Mall
9. Registrasi ulang dan penentuan urutan tampil  dilakukan pada tanggal 23 Juli 2011
10. Peserta yang telah melakukan registrasi ulang harus berada di pinggir panggung pada pk. 10.30 sesuai dengan nomor urut peserta.
11. Lagu yang digunakan untuk tampil dapat dikirim bersama dengan email pendaftaran atau pun dibawa langsung pada saat registrasi ulang. Format dari lagu yang digunakan harus berbentuk .mp3 di burn dalam cd, jika format . 
12. Penilaian yang diberikan juri tidak bisa diganggu gugat.
13. Biaya pendaftaran sebesar Rp.60.000,00 dan diberikan pada waktu registrasi ulang
14. Pada saat pengumuman pemenang, wajib menggunakan kostum yang dipakai untuk perform.


CP : Tya ( 081934178384 )

SEIYUU COMPETITION


PENDAFTARAN SEIYUU COMPETITION TELAH DITUTUP :)
karena sudah memenuhi kuota..
arigatou buat smua yg dah daftar^^ Jangan lupa untuk datang Technical Meeting pada tanggal 23 Juli 2011.. Untuk keterangan mengenai waktu dan tempat akan diinformasikan via sms :)



Punya bakat sebagai dubber?? Disini waktunya menunjukkan keahlianmu :)  SEIYUU COMPETITION~
Peraturan :
1. Terbuka untuk umum.
2. Lomba di adakan pada hari Sabtu,30 Juli 2011, pukul 12.40
3. Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 21 Juli 2011
4. Peserta tidak dibatasi umurnya asalkan bukan dubber professional.
5. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[Seiyuu] nama peserta" contoh : [Seiyuu] kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama peserta 
-          Nomor HP atau telepon peserta
-          Judul Film dan Tokoh yang akan di dubbing

6. Dubbing dilakukan dalam bahasa Indonesia 

7. Film yang didubbing harus film Jepang

8. Peserta dapat perorangan atau tim dengan maksimal anggota per tim 3 orang dengan penilaian secara individu.

9. Peserta membawa sendiri file film yang akan didubbing

10. Waktu dubbing maximal 5 menit.

11. Biaya pendaftaran Rp 20.000 / orang

CP : Fellyx 081905184846

TAKOYAKI EATING COMPETITION

Makan Takoyaki!! Merasa tertantang buat adu kecepatan dalam memakan takoyaki?? Ayoo ikutan lomba maka takoyaki~



Peraturan :
1. Terbuka untuk umum.

2. Lomba diadakan pada hari Minggu, 31 Juli 2011

3. Lomba terdiri dari dua sesi pada pk. 11.20 dan pk.12.25 serta Final
4. Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 27 Juli 2011
5. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[Takoyaki][part1/2* tulis part yang dipilih] nama peserta" contoh : [Takoyaki] [Part 1]kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama Lengkap
-          Nomor HP atau telepon peserta

6. Pendaftaran ON THE SPOT diperbolehkan dan dibuka hingga pk.11.00 (untuk part 1) dan pk 11.45 (untuk part 2) selama kapasitas peserta masih mencukupi
7. Registrasi ulang dan pengambilan nomor peserta dapat dilakukan pada tanggal 30 Juli 2011, pada  pk.09.00 – pk. 11.00 (part 1) dan pk. 11.00 – 12.00 (part 2)
8.  Peserta yang telah melakukan registrasi ulang harus berada di pinggir panggung pada pk. 11.00 (part  1), 11.55 (part 2) dan 17.00 (final) .
9.  Biaya pendaftaran sebesar Rp. 25.000 dan diberikan pada waktu registrasi ulang




CP : Tya ( 081934178384 )

KARAOKE COMPETITION


INFORMATION: Pendaftaran KARAOKE COMPETITION sudah di TUTUP.Jangan lupa kehadirannya dalam AUDISI ya ^^.
  Suka karaoke?? Senyuum menyediakan peluang buat minna-san yang suka karaoke untuk memamerkan suaranya di KARAOKE COMPETITION :)
       
     Peraturan : 
        
      Peserta bebas dan tidak dibatasi usianya asalkan bukan penyanyi professional.
·         Lomba diadakan pada tanggal 30 Juli 2011
·         Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 27 Juli 2011
·         Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[Karaoke] nama peserta" contoh : [Karaoke] kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama peserta (untuk peserta perorangan)
-          Nomor HP atau telepon peserta
-          Judul Lagu yang dibawakan
-          Lirik lagu yang dibawakan ( jika lagu pilihan sendiri )
-          Lagu Performance ( durasi max.  5 )

·         Peserta membawakan 1 buah lagu yang dipilih sendiri atau dari list lagu yang disediakan oleh panitia, bila ingin membawakan lagu selain dari list, diharapkan membawa INSTRUMENTAL dengan format mp3.
Instrumental dapat diberikan kepada panitia dengan dua cara :
o    Dikirim melalui email bersama dengan email pendaftaran . Jika ingin mengupload instrumental ke situs file hosting (seperti : mediafire.com, maknyos.com,dll) maka kirimkan linknya.
o   Diberikan dalam bentuk CD(format .mp3) pada waktu pendaftaran ulang di Hari – H.
o   Pada waktu mendaftar lomba HARAP MEMBERITAHU cara pemberian instrumentalnya.

·         Peserta yang ingin perform bersama, maximal 3 orang, dengan penilaian dilakukan secara perorangan.

            Registrasi ulang dan pengambilan nomor peserta dapat dilakukan pada tanggal 30 Juli 2011, pada pk. 12.00 - 15.00 
·         Bila menggunakan lagu sendiri, lagu yang digunakan untuk tampil dapat dikirim bersama dengan email pendaftaran atau pun dibawa langsung pada saat registrasi ulang. Format dari lagu yang digunakan harus berbentuk .mp3. 
·         Penilaian yang diberikan juri tidak bisa diganggu gugat.
·         Biaya pendaftaran sebesar Rp. 20.000 dan diberikan pada waktu registrasi ulang



     Minna-san~ Berhubung lomba karaoke telah memenuhi quota *yeay, arigatou minna :)* 
     Senyuum akan mengadakan audisi lomba karaoke, audisi akan di adakan di :     

     KAMPUS SYAHDAN-BINUS UNIVERSITY
     Jl. K H. Syahdan No. 9, Kelurahan KemanggisanKecamatan PalmerahJakarta Barat 11480.
     Hari : Minggu, 17 Juli 2011
     Waktu : Pk. 10.00 - 14.30


Peserta diharapkan hadir pada pk. 10.00 untuk melakukan pengambilan nomor :)

Yosh~ ditunggu yah kehadirannya ^^


CP : Fellyx 081905184846
LIST LAGU BISA DI DOWNLOAD DI : http://www.mediafire.com/?6c64
i2rmw985i16

OTAKU COMPETITION


  • Peserta adalah otaku dan tidak dibatasi usianya.
  • Peserta tergabung dalam 1 tim (maksimal 3 orang, sendiri diperbolehkan)
  • Lomba diadakan pada hari Minggu 31 Juli 2011
  • Pendaftaran dibuka dari tanggal 7 Juni – 27 Juli 2011
  • Biaya pendaftaran sebesar Rp. 30.000,-/tim dan diserahkan saat mendaftar ulang pada hari H sebelum pukul 16.00
  • Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject “[Otaku] Nama Tim” ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan :
-          Nama lengkap anggota tim
-          Alamat
-          Nomor HP yang dapat dihubungi

  • Pertandingan dibagi menjadi babak - babak, masing-masing dengan ‘tema’ sendiri dan tingkat kesulitan yang berbeda.
  • Setiap peserta di dalam tim berhak menjawab pertanyaan.
  • Penilaian dilakukan dengan sistem penjurian dan tidak dapat diganggu gugat
Bahan quiz adalah sebagai berikut :
1. Anime, manga, tokusatsu dan general otaku knowledge dalam bentuk teori, audio dan visual
2. Anime, manga, dan tokusatsu yang ditanyakan bertema nostalgia.


 CP : Fellyx (081905184846)




J-IDOL LOOK A LIKE

Suka sama ARASHI? AKB 48? ato L'arc en Ciel? Mau coba jadi seperti mereka?? Ayo ikutan lomba J-Idol Look A Like!!

Peraturan Lomba :
  • Lomba diadakan pada hari Minggu, 31 Juli 2011, pukul 13.15
  • Peserta boleh dalam bentuk perseorangan maupun tim
  • Peserta bebas tidak dibatasi usianya
  • Peserta mengenakan kostum dari J-Artist atau J-Band yang ditiru dan mempersiapkan performance semirip mungkin dengan J-Artist tersebut
  • Peserta di bebaskan melakukan atraksi apapun untuk menarik perhatian massa namun tidak membahayakan orang lain.
  • Lagu yang digunakan untuk performance harus berbahasa JEPANG.
  • Apabila performance memerlukan backsound, peralatan (kecuali alat band) dsb, peserta harus mengirim lagu yang disertakan pada e-mail pendaftaran atau diberikan pada saat regis ulang. Format lagu yang diberikan harus .mp3.
  • Pendaftaran dilakukan lewat e-mail dengan subject “[J-Artist Look A Like] nama peserta, contoh : [J-Artist Look A Like] Hey! Hey! Say! ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan : 
      •  Nama peserta (untuk peserta perorangan) atau nama tim dan anggota tim (bagi peserta tim) beserta foto diri.
      • Foto J-Artist yang ditiru (minimal 600pixel) 
      • Detail performance
      • Nomor HP atau telepon peserta. Untuk tim,sertakan nomor hp atau telepon CP-nya saja
      • Lagu Performance (durasi max. 4 menit)
  • Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 22 Juli 2011
  • Durasi tampil  minimal 2 menit dan maksimal 4 menit/tim
  • Peserta wajib mengikuti technical meeting yang diadakan pada tanggal 23 Juli 2011 di Pluit Village Mall
  • Registrasi ulang dan penentuan urutan dapat dilakukan pada tanggal 23 Juli 2011.
  • Peserta yang telah melakukan registrasi ulang harus berada di pinggir panggung pada pk. 12.15  sesuai dengan nomor urut peserta.
  • Penilaian yang diberikan juri tidak bisa diganggu gugat.
  • Biaya pendaftaran sebesar Rp. 20.000 (solo ), Rp.60.000,00 (tim) dan diberikan pada waktu registrasi ulang
  • Pada saat pengumuman pemenang, wajib menggunakan kostum yang dipakai untuk perform.
 CP : Nia ( 087877333483 ))

Senin, 30 Mei 2011

GOTHIC DESIGN COMPETITION



PENDAFTARAN GOTHIC DESIGN COMPETITION TELAH DITUTUP KARENA SUDAH MEMENUHI SLOT :) ARIGATOU BUAT SEMUA YANG UDAH DAFTAR~ DITUNGGU YAH KEHADIRANNA^^


Minna-san! Buat kamu semua yang suka desain baju, Senyuum mengadakan lomba desain baju gothic lho! Ayoo buruan daftar !
Peraturan :
  1. Peserta tidak dibatasi usianya
  2. Tema baju yang di desain adalah Gothic dan merupakan hasil original ( bukan menjiplak )
  3. Peserta membawa peralatan gambar sendiri. Panitia hanya menyediakan kertas untuk media menggambar.
  4. Lomba ada pada hari Sabtu, 30 Juli 2011, pukul 15.30
  5. Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 Juni – 27 Juli 2011
  6. Pendaftaran dilakukan lewat email dengan subject "[GothicDesign] nama peserta" contoh : [GothicDesign] kazuya  ke comp.senyuum@gmail.com dengan menyertakan : Nama Lengkap, Nomor HP atau telepon peserta
  7. Desain belum pernah diikutsertakan dalam lomba atau dipublikasikan sebelumnya.
  8. Desain yang dikumpulkan harus berwarna
  9. Durasi  menggambaryang diberikan adalah 2 jam
  10. Penilaian dilakukan dengan cara 40% voting dan 60% juri.
  11. Peserta wajib mendaftar ulang sebelum pk. 14.30
  12. Peserta wajib hadir pada saat pengumuman pemenang lomba pada hari Minggu, 31 Juli 2011.
  13. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 15.000,-
 CP : Nia ( 087877333483 )